PENGARUH KEPEMILIKAN ASING, KOMITE AUDIT INDEPENDEN DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP TRANSPARANSI INFORMASI

Maria Albenty Edithya Bata, Lodovicus Lasdi

Abstract


Perusahaan harus mampu mengendalikan potensi keuangan dan non keuangan agar dapat mengalami peningkatan dalam perusahaannya untuk itu perusahaan perlu mengutamakan nilai transparansi tahunan yang dikutip dari otoritas jasa keuangan (OJK) dengan maksud dapat mengukur produktivitas kerja serta prospek perusahaan. masa depan sesuai dengan pengungkapan tentang transparansi informasi perusahaan Pada kondisi tersebut, seperti pada teori keagenan dimana membantu mengurangi konflik kepentingan antara manajer dengan pemegang saham dalam mengambil keputusan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kepemilikan asing, komite audit independen dan kualitas audit terhadap transparansi informasi.  Penelitian ini menetapkan perusahaan manufaktur yang berada dalam daftar Bursa Efek Indonesia dengan periode 2017-2019 sebagai objek dari penelitian. Penelitian ini mengambil 129 sampel yang terpilih menggunakan purposive sampling.  Data yang telah dikumpulkan akan dianalisis dengan menggunakna regresi linier berganda. Penelitian ini mendapatkan kesimpulan  bahwa kepemilikan asing dan komite audit independen berpengaruh terhadap transparansi informasi. Sedangkan hasil uji t menunjukkan bahwa kualitas audit tidak berpengaruh terhadap transparansi informasi. Hal ini dikarenakan ukuran kualitas audit tidak mempengaruhi tingkat keterbukaan informasi transparansi.

Save to Mendeley


Keywords


Ownership foreign; committee audit independent; audit quality; transparency information

References


Alwafi Ridho Subarkah. (2018). No Title, 151(2), 10–17.

Belakang, L. (2015). Bab I. 2504, 1–9.

Chrisdianto, B. (2013). Peran Komite Audit dalam Good Corporate Governance. Jurnal Akuntansi Aktual, 2(1), 2.

Domestik, P. K., Asing, K., Komisaris, U. D., Dan, K. I., Ekonomi, F., Bisnis, D., & Muhammadiyah, U. (2019). Kelola Perusahaan. 15(2), 35–41.

Egziabher, T. B. G., & Edwards, S. (2013). No Title No Title. Africa’s Potential for the Ecological Intensification of Agriculture, 53(9), 1689–1699.

Egziabher, T. B. G., & Edwards, S. (2013). No Title No Title. Africa’s Potential for the Ecological Intensification of Agriculture, 53(9), 1689–1699.

Egziabher, T. B. G., & Edwards, S. (2013). No Title No Title. Africa’s Potential for the Ecological Intensification of Agriculture, 53(9), 1689–1699.

Earnings management. (2008). 35–59. https://doi.org/10.4324/9780203929568.ch3

García Reyes, L. E. (2013). No Title No Title. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Indrasari, A., Yuliandhari, W. S., & Triyanto, D. N. (2017). Pengaruh Komisaris Independen, Komite Audit, Dan Financial Distress Terhadap Integritas Laporan Keuangan. Jurnal Akuntansi, 20(1), 117. https://doi.org/10.24912/ja.v20i1.79

MAYRA, G. (2013). No Title No Title. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Nopiyanti, A. (2019). PENGARUH KEPEMILIKAN ASINGDAN KOMITE AUDIT INDEPENDEN TERHADAP TRANSPARANSI INFORMASI. JOURNAL OF BUSINESS STUDIES.

Oktaviani, E. (2019). Pengaruh Kompetensi, Time Budget Pressure Dan Fee Audit Terhadap Kualitas Audit (Studi Kasus pada 10 Kantor Akuntan Publik di Kota Bandung). 1–15.

Sari, R. N., Anugerah, R., & Dwiningsih, R. (2010). Pengaruh Struktur Kepemilikan, Kualitas Audit Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Transparansi Informasi. Pekbis Jurnal, 2(3), 326–335.

Sumantaningrum, Y. L., & Kiswara, E. (2017). Pengaruh Struktur Kepemilikan Terhadap Kualitas Audit Dengan Variabel Moderasi Imbalan Audit. Diponegoro Journal of Accounting, 6(3), 111–123.

Tartilla, N., Darmansyah, D., & Anwar, C. (2018). Determinan Nilai Perusahaan Dengan Transparansi Informasi Sebagai Pemoderasi. Liquidity, 5(2), 107–117. https://doi.org/10.32546/lq.v5i2.51

Wardani, D. K., & Susilowati, W. T. (2020). Pengaruh Agency Cost Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Transparansi Informasi Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Akuntansi Maranatha, 12(1), 1–12. https://doi.org/10.28932/jam.v12i1.2289

Wibowo, E. (2010). Implementasi Good Corporate Governance di Indonesia. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan, 10(2), 129–138.




DOI: https://doi.org/10.33508/jima.v10i2.3565